Tugas 2 Tutorial Online Perilaku Organisasi (ADPU 4431)

 


TUGAS II

Saudara mahasiswa peserta tutorial online ADPU4431 Perilaku Organisasi yang berbahagia. Silakan Saudara unduh dan kerjakan dengan baik Tugas Tutorial 2 (TT2) ini guna menguatkan kemampuan Saudara di dalam memahami materi Modul 4 dan 5 BMP ADPU4431 Perilaku Organisasi, 

Oleh karena itu persiapkan diri Saudara dengan baik dan pastikan jaringan internet di tempat Saudara dalam kondisi yang baik. Kami berharap Saudara dapat mengerjakan soal-soal yang diberikan dengan baik, bersungguh-sungguh dan tanpa bantuan orang lain. Tetap semangat dan sukses selalu...

Pertanyaan

Dalam konteks Good Public Governance jelaskan hubungan antara pola kekuasaan  dengan Perilaku Kepemimpinan Transformasional dan penggunaan kewenangan.

KETENTUAN PENULISAN

Umum

  1. Paper ditulis dalam 8-10 halaman
  2. Jarak baris 1,5 spasi
  3. Jangan terlambat upload tugas ya.
  4. Setiap kutipan harus mencantumkan sumbernya (nama penulis dan tahun)
  5. Tidak mengandung unsur plagiasi.

Format

  1. Pendahuluan
  2. Tujuan Penulisan
  3. Kajian Teori (konsep yang digunakan)
  4. Pembahasan
  5. Kesimpulan
  6. Daftar Pustaka